SMA 1 Tambun Utara Gelar Acara Perpisahan Siswa Lulusan Tahun Pelajaran 2020-2021

SMA 1 Tambun Utara Gelar Acara Perpisahan Siswa Lulusan Tahun Pelajaran 2020-2021

Guejabar.com, Kabupaten Bekasi – Siswa dan Siswi Sman 1 Tambun Utara telah usai menjalani belajar dan dinyatakan lulus oleh sekolah, Dengan lulusnya Siswa dan Siswi Sman 1 Tambun Utara gelar Perpisahan.

Acara yang digelar di Halaman SMAN 1 Tambun Utara, Jalan Raya H.Nausan, Desa Sriamur, Kecamatan Tambun Utara, Sabtu (29/05).

Babinsa Desa Sriamur Sertu Ahmad menuturkan acara di gelar Secara Virtual selanjutnya setelah Pembukaan acara dan Menyanyikan Lagu Indonesia Raya, setelah itu Pembacaan Ayat Suci Al Qur’an.

Dalam Acara ini di hadiri oleh, Camat Tambun Utara Bpk H.Najmudin S.Ag Msi, Kepala Sekolah SMAN 1 Tambun Utara, Bpk H.Madasar Susanto S.pd.,M.pd, Ketua Komite SMAN 1 Tambun Utara, Bpk H.Idris Irin S.pd, Para perwakilan siswa dan siswi serta orang tua siswa – siswi , Babinsa dan Bimaspol Desa Sriamur

Sementara Dian salah satu dari perwakilan dari orang tua murid mengucapkan terima kasih atas bimbingannya para Guru dan kepala sekolah kepada para muridnya hingga lulus.

Lanjut perwakilan dari siswa -s iswi yg lulus hal yang sama di katakan Dewi “Terimakasih kepada Bapak Ibu Guru yang Sudah memberikan begitu banyak ilmu kepada kami” Ucap Dewi.

Sambutan dari Ketua Komite H.Idris Irin S.pd, berkata Semoga siswa siswi yg lulus dapat mencapai cita citanya dan bisa berguna bagi nusa dan bangsa

Selain itu Sambutan dari Kepala Sekolah H.Madasar mengatakan saya selaku kepala sekolah akan mendoakan agar seluruh siswa yg lulus dapat menjadi manusia yg berguna, dan tidak melupakan Almamater SMAN 1 Tambun Utara ketika nanti duduk di bangku kuliah tandas kepala sekolah.

Sambutan dari Camat Tambun Utara H.Najmudin S.Ag.,M.si “Masa depan masih panjang, gapailah Bintang setingggi angkasa, belajar terus dan terus agar Dapat menghadapi zaman globalisasi ini,” Ujar Camat.

Dari keterangan yang di dapat saat di jumpai awak media Babinsa Desa Sriamur Sertu Ahmad menjelaskan Jumlah siswa yg Lulus 339 Siswa yang hadir mengikuti Proses di Sekolah 3 orang perwakilan dari tiap kelas, dan jumlah siswa yang hadir 35 orang dan sisa siswa perpisahan hanya mengikuti secara Virtual untuk menghindari kerumunan di masa pandemi Covid-19 ini. tutur Babinsa.

(wiro)

Related Articles

Stay Connected

20,826FansLike
0FollowersFollow
0SubscribersSubscribe
- Advertisement -spot_img

Latest Articles